Seperti kita ketahui presiden ialah seseorang yang memimpin atau orang nomer satu di negara yang menganut sistem presidensial, salah satunya yaitu Indonesia. Baru-baru ini, ada pembicaraan tentang masa jabatan presiden tiga tahun, tetapi menurut saya, masa jabatan tiga tahun melanggar batas kekuasaan.
KEMBALI KE ARTIKEL