Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Mengunjungi Web Online Penipuan SMS

19 Desember 2013   11:16 Diperbarui: 24 Juni 2015   03:45 99 2
Sebagai tambahan catatan, kerabat saya pernah mendapat SMS penipuan mirip seperti ini, karena sangat senang mendapat hadiah sehingga tidak melakukan kroscek dulu, kerabat saya langsung menghubungi  pihak penyelenggara, setelah itu oleh pihak penyelenggara disuruh mengambil hadiah dengan cara mengarahkan kerabat saya ke ATM dan akan dipandu dari sana. Saya sudah menasehati bahwa itu modus penipuan tapi kerabat saya bersikeras (seperti terhipnotis) bahwa dia dapat hadiah betulan. Tapi untunglah, setelah penipu tersebut menanyakan saldo ATM, dijawab sisa 12ribu rupian, disuruh ganti ATM yang saldonya lebih besar, kerabat saya menolak (tidak punya masalahnya), akhirnya telepon ditutup dari sana dan tidak bisa dihubungi lagi. Semoga tidak ada lagi yang jadi korban penipuan model begini dan kita semakin hati-hati dan sigap melakukan kroscek sebelum girang duluan, ingat pesan bang napi, penipuan bukan hanya terjadi karena adanya niat pelaku, tapi karena keluguan korbannya, waspadalah...waspadalah. ini salah satu link BRI bohongannya : http://www.gebyarbri.blogspot.com/

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun