Sejak tahun 2007, scammer pembuat dollar palsu sudah berkeliaran di Indonesia khususnya Jakarta. Cara mereka mencari mangsaΒ dengan modus Β ingin investasi di Indonesia. Calon korbanΒ akan diajak menemui sang βinvestorβ Β tapi bukan untuk membicarakan business melainkan ditunjukan cara membuat dollar palsu. Katanya uangΒ US$ 5000 bisa dibuat dua kali lipat. Padahal semua itu tipuan licik komplotan scammers. Saat itu korban korbannya sudah banyak. Uang mereka melayang, dollar yang dijanjikan hanyalah potongan kertas hitam.