Simpang siur rencana kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) terus berlanjut, setelah
keukeuh-nya Kementerian Keuangan untuk tetap melaksanakan salah satu amanat Undang-Undang Harmonisasi Peraturan Perpajakan, sesuai jadwal dan pernyataan sebaliknya yang dikatakan oleh Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan, bahwa kebijakan baru perpajakan tersebut akan ditunda.
KEMBALI KE ARTIKEL