Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Wacana Menutup Kelas Akselerasi, Menemukan Metode Baru atau Ketidaktegasan?

26 Februari 2014   19:00 Diperbarui: 24 Juni 2015   01:26 259 0
Di dunia pendidikan Indonesia sangat terkenal istilan dimasyarakat terutama kalangan pendidik "ganti Menteri ganti kebijakan, ganti Pejabat ganti program". Hal ini muncul karena seringnya terjadi perubahan kebijakan, perubahan program, bahkan arah pengembangan pendidikan nasional, seiring dengan bergantinya Menteri yang berkuasa di Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Bahkan dalam konteks lebih kecil, bergantinya pejabat eselon seperti seorang Dirjen, bisa jadi berganti pulalah kebijakan dibidang yang dibawahinya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun