Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pola Perilaku Masyarakat Barito Timur

12 Maret 2023   14:53 Diperbarui: 12 Maret 2023   14:55 73 0
Persepsi dan Pola Pikir Bersekolah bagi anak Desa di Kabupaten Barito Timur Provinsi Kalimantan Tengah maksimal sebatas SMA/sederajat karena tahapan ini cukup untuk memperoleh pekerjaan, juga dengan syarat agar anak dengan ijazah SMA dapat bekerja demi menunjang ekonomi keluarga. Yang menjadi alasan juga adalah karena jenjang perguruan tinggi akan membutuhkan biaya dan waktu yang lumayan tinggi untuk mencapainya. Persepsi dan Pola Pikir Bersekolah bagi anak dari Desa masyarakat adalah karena dengan menjadi Sarjana tidak menjamin anak untuk langsung dapat bekerja, dengan melihat bahwa banyak anak yang sudah Sarjana masih sulit dicari pekerjaan. Hal ini juga yang mempengaruhi pola pikir kebanyakan orang tua di sana bahwa anaknya lulus SMA/SMK sudah cukup.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun