Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pemulung di Ibu Kota

30 Maret 2024   18:00 Diperbarui: 11 April 2024   14:21 253 3
Kehadiran pemulung merupakan ibarat kata, dua mata uang disatu sisi pemulung dianggap membantu penanganan sampah dan mata rantai pertama dari industry daur ulang, disisi lain pekerjaan sebagai pemulung masih dipandang sebelah mata oleh sebagian orang.
Pemulung juga diartikan sebagai golongan sosial yang memiliki usaha untuk mengumpulkan barang bekas diberbagai pemukiman, pertokoan, dan Pasar untuk didaur ulang atau dijual kembali sehingga memiliki nilai ekonomis.

Keberadaan Pemulung Yang Dipandang Masyarakat.

Bekerjanya sebagai Pemulung yang tak henti dari gerakan reaksi atau tanggapan dari masyarakat, sebagian dari mereke menyebutkannya baik karena pekerjaan mereka mencari sampah yang bernilai ekonomis dan ada sebagian dari mereka yang menyebutnya tidak baik dan menolak kehadiran mereka dengan bermacam-macam alasan. Contohnya seperti pemelung dilarang masuk.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun