Tulisan ini pernah saya posting di
sini, tapi karena masih terus saja ada SMS yang masuk ke hape, saya bagi sekalian di Kompasiana supaya semakin banyak yang tahu dan tidak bakal tergoda dengan iming-iming hadiah undian puluhan juta rupiah. Kalau di Indonesia SMS penipuan rata-rata berisi "mama di kantor polisi, tolong kirimi pulsa ke nomor ......., atau langsung menyuruh untuk transfer ke nomor rekening di bank tertentu" SMS yang diterima oleh kebanyakan BMI Hong Kong isinya seperti ini :
KEMBALI KE ARTIKEL