Kebudayaan, beberapa ahli ilmu sosial telah berusaha merumuskan definisi kebudayaan dalam rangka memberikan pengertian yang benar tentang apa yang dimaksud dengan kebudayaan. Terdapat dua pemikiran kerangka yaitu dari aliran idesional dan aliran behaviorisme. Namun, seiring dengan berjalannya waktu banyak orang yang terjebak dalam mendefinisikan arti kebudayaan dalam sifat chauvinism, yaitu membanggakan kebudayaan sendiri dan menganggap rendah kebudayaan lain. Seperti yang dikemukakan oleh Adolf Hitler dengan kalimat Deutschland Uber Alles in Der Welt (Jerman diatas segala-galanya dunia)
KEMBALI KE ARTIKEL