Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pentingkah Perkembangan Psikomotorik pada Anak?

23 Oktober 2023   23:45 Diperbarui: 23 Oktober 2023   23:51 93 0
Sebelum itu, kita jabarkan terlebih dahulu apa itu perkembangan psikomotorik. Perkembangan sendiri didefinisikan bertambahnya kemampuan atau skill pada anak yang nantinya mempengaruhi emosi, tingkah laku, dan intelektualnya. Menurut Abin Syamsudding (1996), perkembangan adalah proses yang dialami individu menuju tingkat kedewasaan yang berlangsung secara sistematik, progresif, dan  berkesinambungan, baik pada aspek fisik maupun psikis. Oleh karena itu, perkembangan pasti terjadi pada anak, baik cepat atau lambat dan bersifat tidak konstan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun