Kinerja yang baik adalah sesuatu yang diharapkan semua orang dan semua perusahaan. Jika kita mengharapkan mempunyai kinerja yang baik maka yang pertama harus kita lakukan adalah meningkatkan konsentrasi kerja kita karena konsentrasi merupakan sesuatu yang sangat penting dalam bekerja. Dengan itu maka akan muncul ide-ide serta kreatifitas dengan sendirinya. Tetapi jika tidak, maka bisa jadi pekerjaan yang kita lakukan akan terbengkalai. Untuk bisa berkonsentrasi secara penuh, maka yang pertama-tama kita lakukan adalah mengurangi berbagai gangguan yang merugikan sampai seminimal mungkin. Berikut beberapa hal sederhana yang dapat dilakukan untuk menghindari ganguan yang merugikan, antara lain:
KEMBALI KE ARTIKEL