Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pengaruh Penggunaan Bahasa Gaul pada Era Milenial terhadap Eksistensi Bahasa Indonesia

14 Maret 2023   14:17 Diperbarui: 14 Maret 2023   14:21 730 1
Bahasa, agama, suku, dan keragaman budaya berlimpah di Indonesia yang merupakan negara kepulauan. Dalam hal berbicara, setiap daerah pasti memiliki adat istiadat yang berbeda-beda. Namun, terlepas dari keragamannya, bangsa yang berpenduduk lebih dari tujuh belas ribu pulau ini memiliki satu Bahasa persatuan yang sama  yaitu bahasa Indonesia, yang berfungsi sebagai alat komunikasi antara orang-orang dari daerah yang lainnya. Orang-orang dari setiap daerah dapat dengan mudah berkomunikasi dengan orang-orang dari daerah lain menggunakan bahasa ini.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun