Pasar Loak Jatinegara yang berlokasi di Jakarta Timur hingga kini masih tetap eksis. Para penjual menawarkan barang-barang bekas dan antik. Berbagai hiasan dinding, pakaian bekas, hingga barang elektronik bekas tersedia di pasar tersebut. Harga yang dibandrol pun jauh lebih murah dari harga normal.
KEMBALI KE ARTIKEL