Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Mengapa Tidak Terjadi Perang pada Conflict South China Sea?

12 Maret 2020   11:33 Diperbarui: 12 Maret 2020   12:08 525 0
Mengapa Tidak Terjadi Perang Pada Conflict South China Sea ?

Kita tentu bertanya--tanya mengapa tidak terjadi perang saat konflik laut cina selatan padahal konflik ini telah terjadi terus menerus selama bertahun-tahun, disini saya akan membahasnya melalui sebuah paradigma dalam hubungan internasional yaitu Liberalisme. Mengapa saya membahasnya melalui paham liberalisme disini kita perlu mengerti dulu apa itu paham liberalisme. Liberalisme muncul pertama kali sebagai wujud dari trauma masyarakat akan terjadinya perang dunia I dan perang dunia II dimasa lampau. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun