Kehadiran Gen Z dalam dunia kerja yang dikenal dengan kreativitas dan inovatif yang tinggi dengan mengikuti perubahan zaman dapat membawa berbagai perubahan positif dan tantangan baru bagi perusahaan. Dengan memahami karakteristik dan nilai-nilai mereka, organisasi dapat menciptakan lingkungan kerja yang lebih inklusif dan produktif, serta menarik dan mempertahankan talenta muda yang berharga ini.
KEMBALI KE ARTIKEL