Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

kunang-kunang

14 Agustus 2010   14:21 Diperbarui: 26 Juni 2015   14:02 42 1
malam diam berhias kunang-kunang

malu-malu dia mendekat

berkedip-kedip seakan paham

menghibur hati yang merindu

kusapa "selamat malam"

lalu kubisikan pesan untuk kekasih

"aku merindunya malam ini"

kunang-kunang pun terbang gemulai

kabarkan rinduku untukmu

aku masih terduduk disini

memandang jauh

menanti kunang-kunang kembali

bawa cerita darimu

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun