Mohon tunggu...
KOMENTAR
Book

Seni Berperang

29 November 2024   17:54 Diperbarui: 29 November 2024   17:54 52 0
Sekitar dua setengah abad yang lalu, Sun Tzu menulis The Art of War, sebuah panduan strategi militer yang tetap relevan hingga saat ini. Buku ini berasal dari peperangan dan filosofi militer Tiongkok. Ajaran Sun Tzu telah mempengaruhi berbagai tingkatan militer selama bertahun-tahun, dan prinsip-prinsipnya juga diterapkan dalam politik, bisnis, dan interaksi sehari-hari. The Art of War menawarkan strategi mendalam untuk meraih kemenangan, tidak hanya dalam peperangan, tetapi juga dalam berbagai bidang kehidupan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun