Surabaya, 22/08/2024 Dalam program magang di Radio Elshinta Surabaya, para mahasiswa diberikan kesempatan untuk berbagi cerita inspiratif. Kegiatan tersebut menjadi salah satu program yang ada di radio el Shinta. Yuyun selaku mentor mengungkapkan "saya ingin membuat program bernama mahasiswa di radio, program ini untuk mahasiswa yang sedang magang dengan tujuan memberi ruang kepada teman -- teman mahasiswa untuk melatih public speaking melalui siaran lokal di radio el Shinta Surabaya". Â
KEMBALI KE ARTIKEL