Sebagai backpacker, kami harus pintar-pintar mencari tiket dan penginapan murah. Kalau hotel mahal bisa ganti dormitory atau hostel. Toh, malam juga seringnya buat main. Di penginapan pas tidur doang. Seperti saat di Singapura beberapa waktu lalu, karena harga hostel sama dengan hotel di Malaysia, kami pilih hostel. Lebih hemat.
KEMBALI KE ARTIKEL