Siapa sangka seorang pengamen bisa menjadi penyair sufistik. Dekat dengan alam, bercerita tentang besarnya keagungan Tuhan membuatnya menemukan harmoni kehidupan. Hidup bebas dijalanan penuh tekanan sangat besar godaan untuk mencopet atau bahkan merampok hanya untuk mempertahankan hidup. Tapi dia telah berhasil menjadi diri sendiri menikmati ceritatentang alam dan Tuhannya untuk dijadikan syair yang dinyanyikan dengan bersama gitarke sayangannya.