Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

Politik Demokrasi bukan Demo-kresi(crazy)

20 Juni 2011   14:12 Diperbarui: 26 Juni 2015   04:20 134 0

Ini bukan berdasarkan penelian mendetil tapi hanya pertanyaan-pertanyaan iseng saja tentang bagaimana kaula muda memandang politik. Sebagian besar pemuda dan pemudi Indonesia tidak peduli dengan perpolitikan, itu asumsi saya. Politik itu hanya milik mereka yang memiliki pikiran kotor dan niat untuk meraih kekuasaan. Tidak bisa di pungkiri jalan untuk meraih kekuasaan atau kursi dalam pemerintah tentunya politik menjadi jalan yang sangat strategis. Politik tak lepas dari perpartain. Partai memiliki peranan yang sangat penting dalam mengguncang setiap isu politik. Bahkan ada pihak perseorangan yang membeli nama partai untuk aktualisasi diri dalam perpolitikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun