Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pembuatan Alat Cuci Tangan Otomatis oleh Kelompok 88 PMM UMM

16 November 2020   11:45 Diperbarui: 16 November 2020   11:51 193 0
Kelompok 88 Gelombang 12 Program Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) Universitas Muhammadiyah Malang yang digelar di lingkungan RW.02, Kelurahan Polowijen, Kota Malang, telah membuat alat cuci tangan otomatis yang dipasang di lingkungan RW.02, Kelurahan Polowijen pada Senin (02/11/2020).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun