Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Penggemblengan Pendidikan Karakter di Era Disrupsi

29 Mei 2022   10:35 Diperbarui: 29 Mei 2022   10:40 660 2
Era disrupsi merupakan era dimana kita berada di titik perubahan berskala besar. Banyaknya inovasi-inovasi terbaru dari berbagai kalangan di bidang media teknologi yang dapat mengubah semua sistem, tatanan, dan landscape yang ada ke cara-cara yang baru. Era yang serba digital ini selain membawa kemudahan di dalam dunia kerja serta pendidikan, namun juga dapat membawa dampak negative di bidang pengembangan karakter. Menyangkut suatu hal yang berkaitan dengan banyak fenomena baru yang sering dihadapi, kita sebagai mahasiswa memiliki peran penting sebagai generasi penerus bangsa. Namun kita kerap menemui mahasiswa yang minim akan etika dan karakternya yang kurang baik. Dari kasus kasus-kasus yang pernah kita temui seperti kasus yang dialami oleh Novia Widyasari dengan pacarnya yang berujung tewas bunuh diri, ditambah lagi baru-baru ini terdapat kasus pencabulan mahasiswi oleh tenaga pendidik. Dari kasus tersebut kita memerlukan "penggemblengan” atau yang sering kita tahu dengan artian peningkatan di bidang pembentukan karakter.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun