Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Proyek JLS Lot 2 Bululawang - Sidomulyo - Tambakrejo Menjadi Wadah Bagi Mahasiswa Teknik Sipil UPN "Veteran" Jawa Timur Untuk Meningkatkan Pengalaman

15 November 2024   18:48 Diperbarui: 15 November 2024   19:57 185 0
Mahasiswa Teknik Sipil UPN "Veteran" Jawa Timur melaksanakan magang MBKM pada Proyek Jalan Lintas Selatan (JLS) Lot 2 Bululawang - Sidomulyo - Tambakrejo di Kabupaten Blitar. Proyek Jalan Lintas Selatan (JLS) Lot 2 tidak hanya menjadi upaya pengembangan infrastruktur namun juga menjadi sarana pendidikan yang relevan bagi mahasiswa Teknik Sipil UPN "Veteran" Jawa Timur. Kegiatan magang ini dilaksanakan sejak 26 Agustus 2024 yang akan berlangsung selama empat bulan hingga 27 Desember 2024. Program magang yang dilaksanakan dalam proyek strategis nasional ini memberikan kesempatan berharga bagi para mahasiswa dalam penerapan ilmu teknik sipil pada proyek infrastruktur berskala besar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun