Dalam rangka melaksanakan pengabdian kepada masyarakat, Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang  mengadakan kegiatan mengajar mengaji kepada anak-anak yang ada di Dusun Kemadu, Desa Pasekan, Kecamatan Ambarawa. Kegiatan ini dilaksanakan setiap sore setelah shalat asar setiap hari kecuali hari jum’at.
KEMBALI KE ARTIKEL