Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kultur Sosial: Lunturnya Budaya Lokal pada Generasi Muda di Era Globalisasi

11 September 2023   20:25 Diperbarui: 11 September 2023   20:35 8395 0
            Indonesia merupakan negara yang terkenal akan berbagai kebudayaannya, hal inilah yang menjadi salah satu identitas Indonesia dalam kancah internasional. Hal ini dikarenakan terdapat banyaknya pulau-pulau yang ada di Indonesia, yang sekarang tercatat kurang lebih 17.504 pulau yang berada di negara kesatuan republik Indonesia menurut deputi kedaulatan maritim, kementrian koordinator bidang kemaritiman, yang dimana 16.056 pulau telah diresmikan namanya dalam PBB hingga juli 2017 (Yusuf, n.d.) Budaya merupakan suatu warisan dari leluhur atau nenek moyang kita yang tidak ternilai harganya. Negara Indonesia disebut sebagai Negara maritim karena dikelilingi oleh banyak pulau, bahasa dan adat kebudayaan Indonesia sangat banyak dan beraneka ragam. Namun, kebudayaan Indonesia kini semakin luntur ditelan zaman. Semakin berkembangnya teknologi telah membuat budaya Indonesia banyak dilupakan dan ditinggalkan oleh kalangan remaja (Cahya, 2020).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun