Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Tasawuf dan Para Tokoh Sufi di Nusantara

16 April 2018   05:47 Diperbarui: 16 April 2018   05:57 7355 0
Tasawuf sebagai khazanah islam adalah ajaran, sikap atau ideologi. Dalam literatur tasawuf, seringkali kata 'Tasawuf' dikait-kaitkan dengan Hadis Jibril yang masyhur. Menurut sebagian sejarawan tasawuf (muarrikh at-Tasawuf), tasawuf adalah implementasi dari Ihsan yang merupakan pokok agama; Islam, Iman, Ihsan dan Ammarat as-Sa'ah (tanda-tanda kiamat).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun