Bandung,Pimpinan Cabang Persatuan Guru Nahdlatul Ulama (PC Pergunu) Kota Bandung melaksanakan program kerja tentang pemakaian batik Pergunu setiap Kamis ke-2. Untuk perdana pemakaian batik Pergunu dilaksanakan pada Kamis, 11 April 2019.
KEMBALI KE ARTIKEL