Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Ruang Publik, Keramahan, dan Humanisme Kota

1 Januari 2016   06:57 Diperbarui: 1 Januari 2016   08:01 125 0
Melihat antusiasme masyarakat Yogyakarta tadi malam, saya menjadi tertegun dan bertanya, seperti inikah kondisi masyarakat kita tiap merayakan suatu kegiatan besar? Selalu berdesak-desakan dijalanan dan yang membuat miris lagi mereka rela menikmatinya di pelataran mall yang sudah tutup atau di jalanan. Saya ikut merasakan euphoria dari masyarakat yang ingin menikmati malam tahun baru. Mereka dapat dengan senang hati menikmati pertunjukan kembang api dijalanan yang macet. Tidak menghiraukan lagi kemacetan yang ada hingga membuat kendaraan mereka berhenti total. Seluruh golongan masyarakat tumpah ruah menjadi satu dibeberapa titik di Yogyakara. Mereka berbaur menjadi satu, bertujuan sama, sama-sama ingin menikmati malam pergantian tahun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun