Ada yang bertanya apa bedanya sahur dan berbuka? Jawabannya adalah tata caranya yang berbeda, jika sahur disunahkan "Ta'khir" mengakhirkan dalam memakan menu bersahur sedangkan berbuka disunahkan 'takjil' atau mempercepat berbuka ketika telah masuk waktu berbuka.
KEMBALI KE ARTIKEL