Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Mahasiswa KKN Undip Adakan Penyemprotan Desinfektan di Masjid dan Pengajaran untuk Anak TPQ

8 Agustus 2020   23:40 Diperbarui: 9 Agustus 2020   00:09 137 0
Tembalang, Semarang (7/8), Sholat Jum’at Berjamaah adalah kegiatan wajib yang dilakukan oleh seorang muslimin. Kegiatan sholat Jum’at dilakukan secara berjamaah yang dipimpin oleh seorang imam dan dilaksanakan di masjid di setiap pekan. Tetapi karena adanya pandemi Covid-19, kegiatan sholat Jum’at berjamaah menjadi terganggu dan banyak sekali kaum muslimin yang khawatir akan terinfeksi virus Corona ketika sedang sholat Jum’at berjamaah di masjid. Untuk mengatasi kekhawatiran tersebut, mahasiswa UNDIP mengadakan program kerja KKN yaitu pembuatan desinfektan dan sterilisasi masjid sebelum diadakan sholat Jum’at.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun