Pada tanggal 19-20 April 2024 Runey Book diundang untuk menjadi peserta dalam workshop "Peningkatan Wirausaha Mahasiswa" yang diselenggarakan oleh Universitas Diponegoro yang bekerjasama dengan instansi kewirausahaan. Acara yang berlangsung selama dua hari ini berlangsung di Griya Persada Convention Hotel & Resort Bandungan, dengan memberikan materi penting seputar perizinan usaha, manajemen operasional dan keuangan, serta strategi digital marketing kepada para peserta.
KEMBALI KE ARTIKEL