Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Artikel Utama

Tips Agar Anak Dapat Berfikir Kreatif

19 Mei 2015   21:17 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:49 34 0

Setiap manusia pasti memiliki suatu keinginan. Atau cita-cita. Bagaimana kita dapat meraihnya? Tentu saja terlebih dahulu kita harus menemukan strategi atau tips secara kreatif agar tidak terasa tertekan atau berat untuk meraihnya. Belajar adalah merupakan suatu cara pasti untuk meraih keinginan atau cita-cita kita tersebut, akan tetapi jika kita hanya belajar dengan monoton maka, ilmu yang kita dapatkan terasa kurang adanya kreatifitas didalamnya, dan hanya monoton saja, maka dari itu, hendaknya bagi kita mengemas metode dan strategi belajar kita dengan se kreatif mungkin akan apa-apa yang kita hasilkan tidak monoton saja, akan tetapi terdapat kreatifitas juga yang kita dapatkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun