Ketika berbicara matematika, secara otomatis otak akan mengacu pada sebuah perhitungan dan sebuah angka.Tidak bisa dipungkiri kaitan matematika tentunya tidak bisa jauh dari kedua hal tersebut.Namun sebenarnya matematika tidak hanya sebatas berhitung dan angka saja, akan tetapi dalam matematika juga mengajarakan bagaimana pengambilan keputusan yang tepat dan berpikir secara logis,walaupun memang beberapa keadaan tetap tidak bisa sepenuhnya lepas dari pehitungan dan angka.
KEMBALI KE ARTIKEL