Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Revitalisasi Bahasa Indonesia pada Generasi Milenial

27 Oktober 2021   11:38 Diperbarui: 27 Oktober 2021   11:49 366 3
Semangat Nasionalisme bangsa Indonesia sangat berkobar saat masa penjajahan. Semangat ini tidak hanya dirasakan oleh kaum tua saja. Kaum muda bangsa juga memilikinya. Hal ini dapat dibuktikan dengan adanya peristiwa Sumpah Pemuda pada tanggal 28 Oktober 1928. Dalam Sumpah Pemuda terdapat tiga poin penting yang melambangkan persatuan  dan kesatuan bangsa Indonesia yaitu bertanah air satu, tanah air Indonesia; berbangsa satu, bangsa Indonesia; dan menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia. Sesuai dengan isi Sumpah Pemuda, bahasa Indonesia disebut sebagai bahasa pemersatu bangsa. Bahasa Indonesia telah menyatukan berbagai lapisan masyarakat dalam satu kesatuan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun