Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Pentingnya Safety Talk Pada Proyek Konstruksi

1 April 2013   01:41 Diperbarui: 4 April 2017   18:27 4509 0
Setiap hari Senin, di proyek tempat saya bekerja selalu diadakan safety talk (tool box meeting) sebelum mulai bekerja. Ini adalah semacam pengarahan tentang keselamatan dan kesehatan kerja (K3) pada proyek. Mengikuti safaty talk ini, kadang terasa membosankan, karena materi yang disampaikan "itu-itu saja" dan diulang-ulang. Semua juga tahu kalau keselamatan dan kesehatan kerja itu penting. Kenapa harus diulang-ulang? Begitu mungkin pikir kita.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun