Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Demonstrasi Pembuatan Mochi Berbahan Dasar Ekstrak Kunyit untuk Pencegahan Stunting Bersama Ibu-ibu PKK Desa Ngepung

15 Agustus 2024   02:42 Diperbarui: 15 Agustus 2024   02:57 9 0

     KKN merupakan bentuk kegiatan pengabdian masyarakat oleh mahasiswa dari seluruh program studi. Program Kuliah Kerja Nyata wajib ditempuh oleh mahasiswa di tiap program studi jenjang S-1. Lokasi KKN kami berada di Desa Ngepung, Kecamatan Kedamean, Kabupaten Gresik yang dilaksanakan kurang lebih selama 3 minggu atau 21 hari. Kelompok memiliki beberapa program kegiatan yang meliputi bidang pendidikan, kesehatan, ekonomi sosial, dan sistem informasi. Dalam program kerja kami kali ini ada di bidang ekonomi bisnis.


     Pada kesempatan kali (05/08/24) ini kami melaksanakan salah satu program kerja kami yaitu demonstrasi pembuatan MoKu (Mochi Kunyit), yang menggunakan kunyit sebagai pewarna alami pada kulit mochi. Tempat pelaksanaan demonstrasi MoKu berada di Desa Ngepung bersama dengan Ibu-Ibu PKK yang sangat antusias dalam mengikuti kegiatan demonstrasi MoKu. Bahan-bahan yang dibutuhkan cukup mudah ditemukan di antaranya ada tepung tapioka, air dingin, es batu, dan krim kocok atau whipped cream.


     Program ini bertujuan sebagai bentuk alternatif untuk anak yang stunting yang mana telah diketahui kunyit memiliki banyak manfaat diantaranya meningkatkan daya tahan tubuh, mengobat iradang, mengatasi perut kembung, mengurangi nyeri saat haid, obat alergi, penawar racun, dan mengobati maag.


KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun