Tembalang (21/01/2022) -- Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu bentuk kegiatan oleh mahasiswa yang sejatinya bertujuan untuk memberikan pengalaman pengabdian dan pemberdayaan masyarakat sebagai bentuk implementasi Tri Dharma Perguruan Tinggi yang ketiga yaitu Pengabdian Masyarakat. KKN UNDIP TIM 1 periode 2022 dilakukan secara terbatas di lokasi yang ditentukan oleh Universitas dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan. Hal ini dilakukan mengingat kondisi pandemi yang masih meningkat dengan banyaknya varian baru dari Covid-19.Â
KEMBALI KE ARTIKEL