Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Multisektor Analisis

10 November 2019   11:53 Diperbarui: 10 November 2019   11:57 2 0
Multisektor analisis merupakan suatu metode analisa yang memiliki pengaruh dan berkontribusi terhadap perkembangan suatu daerah. Menurut Stimson multisektor analisis dapat digunakan untuk menilai daya saing dan resiko yang dimiliki industri di masa mendatang. Selain itu multisektor analisis memiliki manfaat yaitu dapat mengetahui apa saja faktor yang mempengaruhi keunggulan kompetitif di dalam industri, dapat mengukur kelemahan dan kekuatan suatu industri, dan untuk mengetahui seberapa besar kemungkinan pengembangan ekonomi wilayah melalui kesempatan dan pasar baru.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun