Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kalkulasi Matematika Mizanul Amal Berdasarkan Amal Perbuatan Seorang Muslim

18 Juni 2022   21:07 Diperbarui: 19 Juni 2022   08:57 1363 1
Amal merupakan perbuatan dari sesuatu yang menjadi harapan jiwa, baik berupa ucapan maupun perbuatan. Amal perbuatan dibagi menjadi dua yaitu amal lahiriyah dan amal batiniyah. Amal lahiriyah merupakan perbuatan manusia yang berhubungan dengan duniawi, sedangkan amal batiniyah merupakan perbuatan manusia yang berhubungan dengan ukhrawi. Secara umum amal perbuatan di nilai sebagai amal baik dan amal buruk. Disebut baik apabila perbuatan tersebut diridhai dan dicintai oleh Allah SWT, dan disebut amal buruk apabila perbuatan tersebut tidak diridhai dan dicintai oleh Allah SWT.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun