Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Aksi Nyata Tim PKM Kel 27 Departemen Akuntansi FEB UB Ajarkan Penyusunan Laporan Keuangan untuk Startup di Malang untuk Mendeteksi Financial Distress

12 Agustus 2024   13:59 Diperbarui: 12 Agustus 2024   14:28 95 0
Malang, Jawa Timur - Dalam upaya memberikan kontribusi nyata bagi masyarakat, anggota kelompok 27 PKM Departemen Akuntansi FEB UB yang terdiri dari Farah Mutia Permata Sari, Lisa Rohmatin, Walida Anggraeni Widyawati, Adinda Aulia Azahra, dan Aryasuta Saqry Mahardika serta dibimbing oleh dosen ketua Dr. Dra. Arum Prastiwi, M.Si., Ak. dan dosen anggota Dr. Sari Atmini, SE., Ak., M.Si., menggelar workshop/pelatihan penyusunan laporan keuangan sebagai bekal untuk mendeteksi adanya kesulitan keuangan (financial distress) bagi para pelaku usaha startup. Workshop ini diselenggarakan di Ruang Sidang Utama Gedung Dekanat Lama FEB UB pada Sabtu, 27 Juli 2024 yang dihadiri oleh sejumlah pelaku usaha startup yang ada di Kota Malang. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun