One Piece di beberapa chapter terakhir menjelaskan dengan detail tentang Kuma. Bagaimana sebenarnya adalah budak sejak kecil. Kemudian dia bebas dan tumbuh menjadi pria dewasa. Kemudian mengenal seorang Revolusioner, MonkeyD Dragon. Kedekatan mereka bertambah saat dia bergabung di pasukan Revolusi yang dipimpin oleh Monkey D Dragon.
KEMBALI KE ARTIKEL