Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature Pilihan

Akhirnya Sejarah Dunia Baru Tercipta, Suhu Terpanas di Muka Bumi

19 Juni 2019   00:09 Diperbarui: 19 Juni 2019   08:49 1158 4
Akhirnya sejarah dunia baru tercipta, yaitu tentang adanya suhu terpanas di muka bumi yang mencapai 52 derajat celcius pada suhu normal di Kuwait, dan sebesar 63 derajat celcius apabila pada bawah sinar matahari langsung (Sabtu/15/06/2019). Sedangkan di Arab Saudi, suhu panas mencapai 55 derajat celcius. Kedua Negara ini telah menciptakan rekor baru untuk suhu terpanas di muka bumi ini, di susul selanjutnya oleh India dengan suhu mencapai 48,9 derajat celcius.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun