Penjajahan di masa kini bukanlah kolonialisme dan imperialisme klasik yang menempatkan negeri ini sebagai koloni yang diambil rempah-rempahnya, dipatok kebunnya, ditarik pajaknya, diatur pemerintahannya secara langsung. Penjajahan masa kini tidak tampak seperti penjajah yang menghunuskan pedang dan menantang dengan meriam. Penajajahan masa kini tampak seperti sahabat. Ia datang menawarkan bantuan, diajak bekerjasama, dan diberikan penghargaan. Memang, penjajahan masa kini tak melulu memberikan keburukan. Namun, sadarkah kita jika kini masih terjajah?
KEMBALI KE ARTIKEL