Mulutmu Harimaumu bukan hanya pepatah atau nasihat biasa, bukan hanya isapan jempol dari beragam kisah yang kadang berupa fiksi maupun cerita dari mulut ke mulut atau bahkan kenyataan pernah yang saya temui sendiri dan mungkin pernah juga kita alami. Jika apapun ucapan yang terujar dari mulut bukan hanya bisa menyelamatkanmu tapi juga menjerumuskanmu dan menenggelamkan.
KEMBALI KE ARTIKEL