Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Penyalahgunaan Boraks Semakin Meresahkan, Mahasiswa KKN Undip Mengadakan Edukasi Cara Pengujian Boraks di Kelurahan Sadeng, Semarang

13 Agustus 2022   18:48 Diperbarui: 13 Agustus 2022   18:50 70 1
Sadeng, Semarang (12/8) -- Boraks adalah senyawa dengan nama natrium tetraborat yang berbentuk kristal putih yang memiliki kegunaan seperti pengawet kayu,salep kulit dan campuran pupuk tanaman. Boraks sering disalahgunakan untuk makanan. Penyalahgunaan ini biasanya bertujuan agar makanan lebih kenyal dan tahan lama. Boraks akan berbahaya bagi tubuh jika digunakan untuk makanan. Beberapa dampaknya seperti gangguan susunan saraf pusat, fungsi ginjal dan hati.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun