Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

KH Mas Abdurrahman, Paulo Freire, dan Pendidikan Kaum Tertindas

5 Januari 2020   21:48 Diperbarui: 6 Januari 2020   09:33 343 1
Proletariat, kaum lemah, kaum tertindas, kaum tidak berdaya atau dalam literature Islam ada istilah dhuafa, fuqara, masakin, aradzil dan mustadhafin, semua itu adalah gambaran dari realitas kehidupan. Istilah-istilah itu mendeskripsikan keadaan sosial, ekonomi, pendidikan, politik, budaya yang rendah atau berada dalam kelas/strata yang paling bawah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun