Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

FAI Umsida Gelar Coaching Artikel Ilmiah Untuk Mahasiswa Pascasarjana di Yogyakarta

17 Januari 2025   09:25 Diperbarui: 17 Januari 2025   09:25 88 0
Fai.umsida.ac.id-Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (FAI Umsida) sukses mengadakan kegiatan Coaching Artikel Ilmiah yang berlangsung di Hotel Carani, Yogyakarta, pada 11 Januari 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pengembangan akademik bagi mahasiswa Magister Pendidikan Islam, dengan menghadirkan Dr. Cecep Kustandi, M.Pd., dosen Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), sebagai pemateri utama.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun