Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Si kecil "Mokel" Go Potato di Tempat Persembunyian, Harus Marah atau Tertawa?

9 Mei 2019   00:02 Diperbarui: 9 Mei 2019   01:05 65 4
Matahari baru saja berada ditengah-tengah. Bayang-bayangnya tepat. Tidak kurang pun juga tidak melebihi benda aslinya. Itu pertanda masuknya waktu Sholat Dhuhur atau biasa disebut juga manjeng (sebutan telah masuknya waktu sholat oleh orang-orang di kampungku). Jarum jam tepat berada pada angka 12. Hari ini terasa sedikit berbeda dari hari biasanya. Matahari tidak begitu terik, tidak terasa menyengat kulit. Udaranya juga tidak gersang, pun juga tidak sedang mendung. Puji syukur atas karunia suasana yang diciptakan Allah di hari pertama bulan Ramadhan ini. Bayangan kelaparan dan kehausan saat sahur pun tiba-tiba sirna.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun