Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Politik dan Lingkungan: Tak Seharusnya Mengorbankan Lingkungan

13 Juni 2016   22:29 Diperbarui: 13 Juni 2016   22:41 102 0
            Kegiatan sehari-hari kita memang tidak terlepas dari yang namanya politik. Membeli sayur dipasar dengan proses negosiasi sampai mendapatkan sayur dengan harga yang diinginkan merupakan politik dalam kehidupan sehari-hari. Dalam cakupan yang lebih luas, politik ini menyangkut dengan negara, kekuasaan, ilmu ekonomi, kebijakan umum, serta pembagian kekuasaan. Menurut Rod Hague seorang pakar politik Inggris, politik itu kegiatan yang menyangkut cara bagaimana kelompok-kelompok mencapai keputusan-keputusan yang bersifat kolektif dan mengikat melalui usaha untuk mendamaikan perbedaan-perbedaan diantara anggota-anggotanya. Jadi sebenarnya asumsi bahwa sebenarnya politik itu tidak baik merupakan sesuatu yang tidak sepenuhnya benar karena politik itu baik jika dapat mencapai sebuah keadilan yang sama rata dengan keputusan yang dicapai secara kolektif, bukan oleh segelintir pihak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun